Cara mengganti akun Adsense yang di tolak di blog - Marwansya Blog

Adsense 728x90

Cara mengganti akun Adsense yang di tolak di blog


Di tolak oleh team adsense itu wajar bagi kita para bloger pencari nafkah dari iklan, bahkan ada yang sudah di terima beberapa hari atau beberapa minggu namun tiba-tiba di tolah, itu juga masih dalam batas yang wajar, yang tidak wajar ialah jika kita putus asa dan menyerah pada keadaan, dan berhenti untuk berjuang, itu artinya kita harus lebih baik lagi untuk mengolah blog atau website kita agar di terima adsense.

Jangankan anda, Marwansya Blog sendiri sudah sering mendapat penolakan, bahkan menyerah dan putus asa, bahkan pernah vacum dalam waktu yang lama, namun Saya berpikir jika saya menyera itu berati saya kalah, dan akhirnya saya kembali mengolah dan memperbaiki kesalahan Marwansya Blog, hingga sampai hari ini tidak pernah lagi di tolak.

Di kesempatan kali ini, saya hanya ingin memperjelas cara mengganti akun adsense blog yang tolak, yang telah saya buat beberapa tahun yang lalu, karna beberapa hari yang lalu saya sempat membaca artikelnya dan fix tidak ada yang bisa saya mengerti dalam artikel tersebut, maka dari itu di artikel kali ini saya akan mencoba menjelaskannya kembali dengan cara yang mudah di mengerti, jadi kita mulai saja caranya.

Cara mengganti akun Adsense yang di tolak

1. Buka blog anda, pilih tab Penghasilan, pilih teks hijau dengan tulisan Tukar akun Adsense, seperti pada gambar dibawah.

2. Pilih akun atau email yang ingin atau sudah di daftarkan ke adsense.

3. Lihat dan pastikan apakah di tempat url, itu sudah benar alamat blog anda, dan lanjutkan dengan menekan tombol biru yang bertuliskan " SETUJUI PENGAITAN " seperti gambar dibawah.

4. Lalu akan terbuka laman adsense, langsung saja tekan REDIRECT seperti pada gambar dibawah.

5. Dan anda akan kembali ke blogger, anda cukup tekan tombol orange yang tulisanya Lanjutkan, seperti gambar di bawah.

Seperti itulah cara mengganti akun adsense di blog anda, dan anda tinggal menunggu peninjauan dari team Adsense, jikan kesalahan-kesahan sebelumnya telah anda perbaiki, dan tidak ada lagi kesalahan yang lain, maka saya yakin dan percaya blog anda akan di terima, dan anda juga akan menerima upah dari adsense seperti Marwansya blog.

Bagaimana sudah mengerti?
Jika masih ada yang kurang jangan sungkan ajukan di komentar agar kita bisa sama-sama belajar, jangan lupa baca juga artikel berikutnya yang membahas tentang berapa penghasilan pertama bloger pemula, karna menurut saya ini menarik juga untuk di bahas.

Sekian dulu ya, semoga bermanfaat, dan jangan lupa share di sosmed jika menurut anda ini layak untuk teman-teman lain ketahui.

Posting Komentar

8 Komentar

  1. Sore sob, mau tanya ini. tahun 2019 ini pernah coba daftar adsense tapi ndak ada respon, ternyata adsense saya telah disetujui sejak 2016. saya mengikuti instruksi di email, dan blog saya terdaftar adsense. Namun ada peringatan muncul yakni "akun AdSense Anda hanya diizinkan untuk menampilkan iklan di YouTube...", nah di blog sayapun iklan tidak muncul sama sekali padahal sudah ngikuti prosedur yang ada, hanya kotak kosong..
    apakah gara2 peringatan itu ya, apakah bisa menggunakan cara di atas ?? thanks

    BalasHapus
    Balasan
    1. Berarti sob cuman mendaftarkan akun youtube, blog harus di daftarkan lagi dan di tinjau, jika menggunakan blogger, tapi kalau situ lain, bro haru buka akun adsense anda dan mendaftarkanya lewat tab situs yang ada di sebelah kiri.

      Makasi tanggapanya, kalau ada pertanyaan lagi silahkan di koment.

      Hapus
    2. makasih tanggapannya. beberapa lalu dapat info kalo blog dan youtube tidak bisa 1 akun. dan kalopun bisa harus pakai domain TLD, sedangkan saya masih blogspot. Apakah ada cara ya agar blog saya bisa didaftarkan lagi ?

      Hapus
    3. Bisa kog pakai satu akun adsense untuk youtube dan blogspot, akun adsense yang saya gunakan saat ini juga saya gunakan untuk youtube, dan itu sebelum saya menggunakan domain TLD, masih pakai blogspot dan itu bisa. Cara daftanya sama dengan cara diatas, cuman yang harus di pastikan email atau akun adsense yang aktif sudah menjadi admin di blog yang di ingin di daftarkan dan gunakan akun adsense itu untuk menjalankan cara diatas. Nanti kita akan buat tutorial cara mengganti atau menambah akun di blog, jadi tinggalkan emailnya di koment atau masukan emailnya ke follow by email biar nanti kita bisa kabari jika artikelnya sudah terbit.

      Hapus
    4. poin inui "cuman yang harus di pastikan email atau akun adsense yang aktif sudah menjadi admin di blog yang di ingin di daftarkan dan gunakan akun adsense itu untuk menjalankan cara diatas"
      ohh berarti pakai email yang berbeda kah ? atau gmana ?

      heheh.. sorry banyak tanya.. pengen bisa soalnya.
      ini email saya jone.ramn@gmail.com

      Hapus
    5. Gak, malah seharusnya, email yang di gunakan mengelola blog dengan email akun adsense harus sama, jadi kalau email blog dengan email adsense berbeda, tambahkan dulu email yang terdaftar di adsene ke blog dan jadikan admin, setelah itu masuk ke blogger menggunakan email adsense dan daftarkan blognya seperti cara di artikel diatas. Kalau sudah tinggal tunggu peninjauan dari tim adsense, kadan lama kadang juga cepat tergantung blognya melanggar TOS atau tidak, di terima atau tidak nanti akan di kirimi email yang berisi pesan kalau blognya di terima atau di suruh perbaiki lagi sebelum di daftarkan ulang.

      Bertanya bagus, klo gak bertanya mana mungkin tau, lagian blog ini memang tempat untuk share, jadi santai aja.

      Hapus
    6. ohh begitu, siapp.. thanks informasinya
      akan saya coba lagi

      Hapus

Setiap kata dari anda adalah motivasi bagi blog ini untuk menjadi lebih baik.